Yang dimaksud dengan pencegahan dalam pergaulan bebas adalah (A) pencegahan terhadap faktor-faktor yang dapat menimbulkan komplikasi.

Komplikasi adalah suatu jenis penyakit yang merusak organ-organ, yang biasanya diakibatkan karena (1) faktor penyakit yang telah ada, dan (2) faktor luar.

Nah, faktor yang disebabkan di sini adalah yang dari luar seperti penggunaan obat-obatan terlarang, sek tidak sehat yang diakibatkan oleh pergaulan bebas.

Pada penggunaan obat, akan menganggu dan merusak fungsi organ dalam jangka panjang, sedangkan sek bebas, bisa menyebabkan persebaran jenis penyakit seperti HIV.

Pada kasus HIV/AID, yang menurunkan sistem imun, dan mengakibatkan seorang mudah terserang penyakit.

Akan sangat rentan terkena TBC, jadi akan banyak penyakit yang diderita, semakin banyak penanganan berbeda-beda, dan obat yang berbeda yang perlu dikonsumsi.

Yang makin sulitnya ditangani.

Nah, sekarang sudah ada gambaan kan, kalau komplikasi tidak hanya jenis penyakit seperti diabetes.

Yang dimaksud dengan pencegahan pergaulan bebas, adalah
a. pencegahan terhadap faktor yang dapat menimbulkan komplikasi.βœ…

b. pengobatan terhadap faktor yang dapat menimbulkan komplikasi.

c. penanggulangan terhadap faktor yang dapat menimbulkan komplikasi.

d. perawatan terhadap faktor yang dapat menimbulkan komplikasi.

Penjelasan
Maksud soal: arti dari pencegahan pergaulan bebas.

Kata kunci: pencegahan.

Kita sepakati dulu nih, kalau yang dimaksud oleh soal adalah pencegahan pada pergaulan bebas. Yang artinya konotasinya adalah suatu cara mencegah, menolak, menghindari.

OK. Jadi tindakan yang belum terjadi. Itulah yang dinamakan pencegahan jadi selain itu salah.

* Pilihan A yang benar dan garansi 100% fix no debat ngaab.

Sebab, sesuai dengan soal pencegahan yang berarati mencegah / menghindari berabgai faktor yang menyebabkan komplikasi.

Nah komplikasi ini tadi udah disinggung, bahwa suatu jenis penyakit baru / tambahan yang biasanya menimbulkan penyakit lain karena merusak organ-organ.

Nah contoh penyakitnya seperti HIV itu gak tiba-tiba ada, faktor yang dimaksud adalah karena pergaulan bebas.

Kenapa? Loh kan dah dibilangin kita tadi udah janjian kalau yang ditanya itu suatu bentuk pencegahan / sebelum terjadi.

Kalau diobati berarti udah terjadi.

Penanggulangan adalah suatu proses atau cara mengatasi sesuatu yang dalam hal ini adalah komplikasi. Cara mengtasinya bisa dengan pencegahan, hingga mengobati.

Sedangkan yang dimaksud soal hanya mencegah.

Yang berarti sudah terjadi, makanya D salah.

Jawabannya
Yang dimaksud dengan pencegahan pergaulan bebas, adalah

Yang dimaksud dengan pencegahan pergaulan bebas terutama pada masa remaja adalah πŸ‘«
(A) pencegahan / mencegah terhadap faktor-faktor yang dapat menimbulkan terjadinya komplikasi / golongan penyakit yang merusak organ / kerja tubuh, contohnya penyakit komplikasi ini adalah HIV/AID yang faktor utamanya karena pergaulan bebas.

Jadi pada intinya pencegahan berarti sebelum terjadi komplikasi.

Jawaban ini terdapat pada halaman 263 dalam buku paket kelas VIII.

Jawaban ini telah diverifikasi berdasarkan buku sehingga dinilai BENAR.

Halo, Sobat SMP! Sebagai remaja, tentunya para Sobat SMP akan menemukan berbagai pergaulan. Namun, Sobat SMP harus menyadari bahwa tidak semua pergaulan itu baik, entah di lingkungan sekolah maupun lingkungan masyarakat.

Oleh karena itu, pintar-pintarlah dalam memilih pergaulan. Jika tidak berhati-hati maka bisa terjerumus ke dalam pergaulan bebas. Pergaulan bebas adalah bentuk perilaku menyimpang yang melewati batas norma masyarakat.

Seringkali remaja SMP terjerumus ke dalam pergaulan bebas. Berbagai faktor seperti kurangnya perhatian orang tua, kondisi lingkungan, hingga penyalahgunaan internet dapat menyebabkan remaja jatuh ke dalam pergaulan bebas.

Dampak yang ditimbulkan dari pergaulan bebas juga tak sembarangan. Mulai dari risiko gangguan kesehatan karena mengonsumsi obat-obatan atau minum-minuman beralkohol hingga pendidikan yang terhambat akibat tidak konsentrasi dalam belajar.

Maka dari itu, perlu dilakukan kiat-kiat pencegahan agar para remaja, khususnya Sobat SMP tidak terjerumus ke dalam pergaulan bebas. Seperti apa cara mencegah pergaulan bebas? Yuk simak artikel ini!

Selektif dalam memilih teman

Lingkungan pertemanan cukup berpengaruh dalam membentuk karakter seseorang. Bagi remaja, teman merupakan pihak yang paling sering menjalin relasi. Oleh karena itu, Sobat SMP haruslah selektif dalam memilih teman. Hindari menjalin pergaulan dengan teman-teman yang dirasa bisa membawa dampak buruk.

Berpendirian kokoh

Memiliki pendirian yang kokoh membuat remaja tidak mudah terbawa arus pergaulan bebas. Remaja juga lebih berani mengatakan tidak pada perbuatan perilaku menyimpang. Jadi, jika ada teman yang mengajakmu melakukan hal-hal menyimpang tolaklah dengan tegas.

Perbanyak kegiatan positif

Untuk menghindari pergaulan yang tidak baik maka hal yang penting untuk dilakukan adalah sibukan diri dengan perbuatan yang positif. Misalnya banyak beraktivitas dalam organisasi yang baik dan melakukan hal-hal yang bersifat positif. Dengan menyibukan diri oleh hal-hal yang positif, tentunya akan dapat membuat diri terhindar dari perbuatan yang tidak baik, seperti pergaulan bebas.

Ingat akan orang tua

Agar tidak terjerumus dalam pergaulan bebas maka penting untuk Sobat SMP selalu mengingat orang tua. Mereka telah bersusah payah memperjuangkan Sobat SMP untuk bersekolah agar menjadi orang yang baik dan juga sukses. Jadi, jangan sampai pergaulan bebas menghancurkan harapan orang tua kalian.

Mendekatkan diri dengan agama

Semua agama tentunya mengajarkan umatnya untuk melakukan kebaikan dan menghindari perbuatan terlarang. Mendekatkan diri dengan agama akan membuat kita semua menjauhi perbuatan-perbuatan buruk yang dilarang oleh agama.

Jadi, itulah tadi beberapa kiat mencegah pergaulan bebas. Sobat SMP di mana pun berada bisa mencoba menerapkan cara-cara di atas tadi agar tidak terjerumus ke dalam pergaulan bebas. Tetap bergaul secara positif dan hindari pergaulan bebas ya, Sobat SMP! Semoga informasi ini bermanfaat.

Penulis: Pengelola Web Direktorat SMP

Referensi: Modul SMP Terbuka PJOK Kelas VIII terbitan Direktorat SMP tahun Yang dimaksud dengan pencegahan pergaulan bebas adalah….

a. pencegahan terhadap faktor yang dapat menimbulkan komplikasi. Sebenarnya pertanyaan dan jawaban point (a) sedah saling berkaitan, karena terdapat kata yang sama, yakni pencegahan. Pertnyaan menyakan tentang pencegahan dan jawaban point (a) menerangkan pencegahan juga.

Penjelasan:
Pada point (b). pengobatan terhadap faktor yang dapat menimbulkan komplikasi, (c). penanggulangan terhadap faktor yang dapat menimbulkan komplikasi dan (d) perawatan terhadap faktor yang dapat menimbulkan komplikasi adalah penyataan jika seseorang telah melakukan pergaulan bebas, maka harus dilakukan perawatan, penanggulangan dan pengobatan. Lain halnya dengan point (a) pencegahan terhadap faktor yang dapat menimbulkan komplikasi pada ponit ini sama-sama menyatakan pencegahan sebelum terkena pengaruh pergaulan bebas.

Pergaulan bebas adalah salah satu bentuk sikap menyimpang yg melewati batas berasal kewajiban, aturan, tuntutan, kondisi, serta perasaan malu. Pergaulan bebas jua bisa diartikan menjadi sikap menyimpang yg melanggar norma agama juga istiadat kesusilaan.

Pergaulan bebas adalah sebuah perilaku negatif menjadi aktualisasi diri penolakan remaja. Beberapa penyebab remaja melakukan pergaulan bebas yaitu kegagalan remaja menyerap adat-istiadat agama dan istiadat-istiadat pancasila, perilaku mental yang tidak sehat, pelampiasan rasa kecewa terhadap keluarga yang tidak serasi, serta lain sebagainya.

Cara mengatasi pergaulan Bebas dilema apapun bisa diatasi, baik itu pergaulan bebas hal ini bisa diatasi, serta dicegah dengan solusi-solusi penanganan dan pencegahan pergaulan bebas menggunakan beberapa cara diantaranya menjadi berikut:

Memperbaiki Cara Pandang

Bersikap optimis serta hidup dalam fenomena buat mendidik anak-anak buat berusaha serta menerima akibat usaha walaupun tidak sesuai dengan apa yg dinginkan sehingga jika hasilnya mengecewakan bisa menanggapi dengan positif.

Jujur Pada Diri Sendiri
Menyadari dan mengetahui apa yang terbaik buat dirinya sehingga tidak menganiyaya emosi serta diri mereka sendiri.

Menanamkan Nilai Ketimuran

Nilai ketimuran atau nilai keislaman sangat krusial pada membentuk kepribadian seorang dengan menaikkan keimanan menjadi pegangan atau perisai buat berpikir ke pergaulan bebas.

Menjaga Pola Hidup Tetap Seimbangan
Maksudnya merupakan menggunakan manajemen ketika, emosi serta energi agar selalu berpikir positif menggunakan aktivitas ositif setiap hari.

Melakukan Aktivitas Positif

menggunakan banyak kegiatan positif maka tidak ada saat buat memikirkan hal-hal negatif.

Berpikir Masa Depan

Berpikir masa depan merupakan agar bisa menyusun langkah-langkahnya dalam menggapai masa depan yang beliau keinginan-harapankan yang beliau impikan supaya tidak menjadi seseorang yang hampa tanpa asa dan tanpa keinginan akan masa depan.

Mengurangi Menonton Televisi

Meminimalisir tontonan terhadapa televisi yang mengandung unsur kekerasan dan tontonan yang bersifat por.nografi, karena faktanya sekarang siaran televisi hanya mempertontonkan gaya hidup bebas dari berbagai hal.

Selalu Membaca Buku

Membaca kitab menyampaikan kita wawasan luas baik itu wawasan pada pelajaran pada sekolah maupun wawasan akan kehidupan yang baik serta mengetahui lebih cepat hal-hal yang tidak baik serta tak boleh dilakukan.

Berkomunikasi Secara Baik

Dengan berkomunikasi secara baik kita bisa dapat terhindar dari pegaulan bebas, dan masyarakatak akan memahami diri kita sebagai pribadi yang baik pula.

Sosialisasi Bahaya Pergaulan Bebas

Dengan pengenalan akan bahaya pergaulan bebas membentuk rakyat terutama para remaja mengetahui bahaya yang ditimbulkan asal pergaulan bebas menjadi langkah pencegahan.

Menegakkan Aturan Hukum
Menggunakan penegakan hukum aturan memberikan efek jera pada pergaulan bebas serta sebagai benteng terakhir buat menyelamatkan generasi muda anak bangsa Indonesia.

Pelajari Lebih Lanjut:

β€”β€”β€”β€”β€”β€”β€”β€”β€”β€”β€”β€”

Detail Jawaban:

Kelas : X

Mapel : Penjaskes

Bab : 12

Kode Soal : 10.22.12

Kata Kunci : pergaulan bebas, pencegahan, cara mencegah