Bertransaksi online menggunakan Paypal sangat diminati oleh tiap orang. Pengguna Paypal beralasan kemudahan penggunaan Paypal serta kemudahan akses pengisian saldo menjadi poin utamanya. Pengisian Saldo Paypal kini dapat dengan mudah dilakukan oleh setiap pengguna setia Paypal. Dengan cara isi saldo paypal Dana yang mudah, pengguna akun Paypal dapat mengisi dimana dan kapan saja. Jika anda penasaran, berikut adalah beberapa cara isi saldo paypal Dana.

Mengunjungi Website
Penggunaan website saldopp.net dapat membantu anda untuk melakukan pengisian saldo Paypal. Jangan lupa untuk melihat syarat dan ketentuan dalam melakukan transaksi di website saldopp.net.

Melakukan Pendaftaran Akun
Melakukan pendaftaran akun untuk langkah awal pengisian Saldo Paypal anda. Dengan mengisi sesuai data diri anda, pembelian saldo paypal anda akan lebih terjamin aman.

Melakukan Login Akun
Setelah anda mendaftarkan akun di website , halaman website akan berganti ke halaman login. Login akun anda dengan menggunakan alamat email dan password yang telah didaftarkan.

Memulai Pembelian
Halaman website akan berganti pada form pembelian Saldo Paypal. Kolom USD digunakan untuk mengisikan jumlah kebutuhan saldo Paypal anda, dengan terjemahan harga rupiah di samping kanannya. Kemudian isikan alamat Email akun Paypal anda dan pilih Metode Pembayaran dengan pilihan Dana. Cara isi saldo paypal dana selanjutnya adalah bagian pembayaran tagihan setelah menekan tombol “Lanjut”.

Membayar Tagihan
Akan muncul jumlah Tagihan yang harus anda bayar dengan batas waktu 24 jam setelah anda melakukan pemesanan saldo Paypal. Setelah membayar ke nomor Dana yang tertera, jangan lupa untuk menyimpan atau memfoto bukti hasil pembayaran.

Mengkonfirmasi Pembayaran
Pada Menu Utama terdapat menu Riwayat Transaksi yang dapat digunakan untuk melakukan konfirmasi pembayaran dengan menekan tombol “Saya Sudah Transfer”. Jika dalam 5-20 menit status belum berubah menjadi “Dalam Proses” anda bisa melakukan konfirmasi manual dengan menghubungi nomor Whatsapp yang tertera pada Menu Bantuan. Konfirmasi manual dengan mengirimkan foto bukti pembayaran melalui Dana, yang akan segera dikonfirmasi oleh admin.