Kemajuan teknologi saat ini berkembang semakin pesat. Begitu juga zaman yang terus berubah seiring waktu yang berlalu. Hal ini seiring dengan kebutuhan banyak orang akan hiburan dari media sosial. Salah satu aplikasi selain instagram mampu menjawabnya, yaitu Tiktok.

Tiktok ini sendiri merupakan aplikasi yang berasal dari Tiongkok. Platform video musik yang satu ini tumbuh sangat pesat dan banyak diminati terutama oleh anak-anak muda. Bahkan anak-anak dan orang tua pun kini mulai ikut menyukai aplikasi ini.

Aplikasi Tiktok sendiri sudah tersedia dalam bentuk aplikasi yang dapat kalian install baik di perangkat android ataupun iphone (iOS).

Pada aplikasi tersebut, kalian sebagai pengguna akan menemukan banyak video-video pendek yang dapat kalian tonton secara gratis.

Kesuksesan TikTok ini membuatnya disebut sebagai salah satu aplikasi jejaring video musik terbesar di dunia sekarang.

Menariknya lagi, TikTok sudah menjadi alternatif pilihan bagi orang-orang saat ingin mencari video lucu atau sekedar hiburan, atau juga bisa melepas penat setelah seharian belajar atau bekerja.

Akan tetapi, ternyata masih ada beberapa orang yang merasa kesulitan ketika ingin melakukan dpwnload video di aplikasi tiktok. Baik itu hasil karya mereka atau milik orang lain.

Tetapi kalian tidak perlu kahwatir, Gaes. Kalian bisa mengatasi masalah tersebut dengan beberapa langkah solusi yang akan dibagikan di artikel ini.

Apabila kalian termasuk satu dari sekian yang ingin tahu cara mendownload videonya tanpa ada watermark, maka kalian bisa menyimak cara-caranya berikut ini.

Download Video Tiktok di PC atau Laptop
Pada dasarnya untuk bisa mendownload video di aplikasi tiktok tanpa watermark adalah sangat mudah. Kalian bisa memakai 3 cara.

Pertama, kalian bisa memakai cara online dengan smartphone lewat website. Kedua, kalian bisa memakai bantuan aplikasi pihak ketiga. Dan terakhir, kalian bisa dwnload video tikto di PC atau laptop.

Pada kesempatan kali ini, yang akan dibagikan adalah tips untuk download video aplikasi tiktok tanpa watermark di PC atau laptop. Bagaimana caranya?

Download Video Aplikasi Tiktok tanpa Watermark di PC atau Laptop
Ya. Di samping memakai smartphone android, kalian juga bisa download video tiktok di pc atau laptopa dengan mudah. Disini kalian tanpa memakai aplikasi bantuan apapun.

Berikut langkah-langkahnya untuk download video tiktok tanpa watermark di PC atau lapotp.

Dapatkan Link Video
Pertama-tama, kalian harus mencari dan memperoleh link video tiktok kemudian tap opsi bagikan, lanjutkan dengan geser lagi ke kanan, kemudian salin tautan. Kalau sudah memperoleh bisa melewati cara ini, atau kalian bisa mencari video di pc atau laptop.

Buka Situs
Berikutnya kalian dapat menempelkan tautan yang sudah kalian tadi salin ke kolom berikut danjangan centangenable “video with watermark”, kemudian klik download.

Pilih Download MP4 Now
Untuk langkah yang terakhir yaitu dengan kalian tap opsi download mp4 now, kemudian tunggu prosesnya sampai selesai.

Itu tadi cara download video di aplikasi tiktok tanpa watermak dengan PC atau laptop.

Semoga informasi di atas bisa memberikan banyak manfaat untuk kalian semua.

Kalau ada pertanyaan atau ingin menambahkan tips lain, silahkan tulis lewat kolom komentar yang ada di bawah ini.

Kalian juga jangan lupa untuk terus update berita dan informasi terbaru baik dari dalam dan luar negeri seputar ilmu pengetahuan dan teknologi. Ada banyak tips tersaji, yang bisa menjadi solusi masalah teknis yang kalian alami saat ini.

Nah, untuk kalian yang ingin mendownload Tiktok orang lain pada smartphone, kalian dapat melakukan cara pada artikel ini. Tips Menyimpan Video Tiktok Orang Lain.

Ada juga review game terbaik dan juga perangkat mobile atau pun informasi yang lain yang pastinya bisa menambah wawasan dan pengetahuan kalian semua. Sampai bertemu lagi di artikel yang lainnya. Salam teknologi!