VIVA–Cara mengecilkan ukuran file PDF, bagi anda yang suka bersentuhan dengan masalah file atau PDF maka sangat penting untuk mengetahui beberapa cara untuk memperkecil file PDF atau dokumen anda, karena dengan anda mengetahui permasalahan ini mungkin akan sangat memudahkan segala pekerjaan anda, atau jika anda ingin mengirim file yang terlalu besar, dengan mengetahui cara ini mungkin masalah anda bisa teratasi.

PDF adalah salah satu akronim dari portable file dokumen yang merupakan bentuk format dokumen yang sering digunakan berbagai macam kepentingan, contoh seperti menyempurnakan persyaratan untuk lamaran kerja, atau pun tugas kantor dan perkuliahan.

Ada berbagai macam cara mengecilkan ukuran file PDF dengan menggunakan beberapa aplikasi atau mungkin anda bisa masuk langsung secara online ke website aplikasi yang anda ketahui, atau bisa juga dengan secara offline namun ada harus mengunduh terlebih dahulu aplikasi cara mengecilkan ukuran PDF.

Bahkan jika anda ingin mendapatkan aplikasi cara mengecilkan ukuran file PDF bisa anda dapatkan secara gratis, misalnya seperti memanfaatkan layanan melalui website yang mungkin bisa cara mengecilkan ukuran file PDF.

Berikut beberapa cara mengecilkan ukuran file PDF seperti dikutip dari Kuotabro dan RsddrSoebandi, sebagai berikut:

1. All PDF Reader

Cara mengecilkan ukuran file PDF yang pertama All PDF Reader, aplikasi ini juga tidak hanya dibekali fitur untuk membaca file PDF seperti ebook saja, namun lebih dari itu banyak sekali fitur menarik lainnya.

Aplikasi All PDF Reader ini bisa dikatakan paling tepat dan ideal untuk kamu gunakan, karena bisa mengkompres PDF hingga ukuran 100 KB lho. Makanya jika kamu menginginkan file PDF dengan ukuran seringan-ringannya maka silahkan gunakan aplikasi ini.

Untuk fitur-fitur yang seperti tersedia pada versi premium dapat kamu gunakan disini, mulai dari PDF Split, PDF Editor, PDF Converter, PDF Edit Metadata, dan lain-lain.

Aplikasi ini pun sudah diunduh lebih dari 500 ribu pengguna smartphone, kelebihan yang dimilikinya lagi dalam penggunaan sangat mudah untuk semua pengguna sehingga tidak sampai kebingungan dalam menggunakan aplikasi ini.

2. Compress PDF

Aplikasi cara mengecilkan ukuran file PDF Free PDF Compressor, aplikasi ini pun tidak hanya tersedia dari smartphone saja, anda juga bisa mengunduh lewat komputer ataupun laptop anda, aplikasi ini pun memiliki ukuran yang sangat kecil hanya 7,3 MB.

Selain mudah untuk digunakan, tampilan dalam aplikasinya sangatlah sederhana atau user interface, sehingga tidak akan membingungkan setiap penggunanya. Hanya saja kekurangan yang ada dalam aplikasi tersebut adalah kamu tidak akan bisa memperkecil ukuran file PDF yang di dalamnya tersimpan banyak gambar.

3. iLovePDF

iPhone punya beragam aplikasi yang wajib diinstal para mahasiswa, yang salah satunya ialah WPS Office + PDF

Selanjutnya cara mengecilkan ukuran file PDF bisa juga dengan menggunakan aplikasi iLovePDF, aplikasi ini pun tersedia dalam bentuk online maupun offline dan anda bisa mengunduh aplikasi ini secara gratis, aplikasi ini sudah dibekali berbagai tools menarik, salah satunya cara mengecilkan ukuran file PDF dengan sesuai keinginan anda.

Bagi kamu nantinya yang tertarik untuk menikmati semua fitur-fiturnya maka harus membayar lisensinya yang sudah disediakan dengan harga yang relatif murah dan terjangkau untuk semua orang.

Maka setiap penggunanya tidak akan kebingungan, karena sudah disediakan pilihan bahasa tersebut yang nantinya bisa disesuaikan dan memilih dengan bahasa masing-masing yang dipahami, namun aplikasi ini memiliki ukuran yang cukup besar yaitu 59 MB.

4. PDF Tools

Portable Document Format atau PDF.

Aplikasi cara mengecilkan ukuran file PDF yang satu ini memiliki ukuran yang kecil hanya 6,4 MB, dalam aplikasi ini juga tersedia banyak fitur yang menarik yang bisa anda gunakan cara mengecilkan ukuran file PDF anda.

Diantara fiturnya seperti bisa untuk membagi atau memisahkan file PDF menjadi lebih banyak halamannya, menambahkan watermark, sampai dengan bisa untuk menggabungkan beberapa file PDF hanya dalam satu file saja.

5. PDF Utils

Portable Document Format atau PDF.

Cara mengecilkan ukuran file PDF yang satu ini, ketika anda ingin melakukan pengiriman file atau dokumen PDF untuk kepentingan tertentu namun memiliki batasan ukuran yang melewati ketentuan standarisasi pengiriman, maka anda bisa menggunakan aplikasi yang satu ini, anda bisa mendapatkannya secara gratis baik di smartphone atau di komputer anda.

Kami rasa bahwa aplikasi yang satu ini sangat tepat kamu pilih jika kamu suka mengoleksi berbagai jenis e-book dengan kapasitas ukuran besar, namun tidak mau menyita banyak ruang penyimpanan internal memori.

10. Reduce PDF Size

Aplikasi yang terakhir cara mengecilkan ukuran file PDF yang satu ini, untuk merubah format ukuran dari file PDF tersebut yang dirasa terlalu over size dengan caranya yang sangat praktis dan tidak membingungkan. Nantinya kamu juga dapat melakukan kompresi file PDF secara bersamaan dalam jumlah banyak.

Itu 10 aplikasi cara mengecilkan ukuran file PDF yang bisa anda gunakan baik di smartphone atau komputer bahkan di laptop anda yang bisa didapatkan secara gratis.